Minggu, 29 Juli 2012

3000 Fans Menyapa EXO Saat Mereka Memulai Promosi di Thailand


Setelah menunda promosi luar negeri pertama mereka, EXO akhirnya sukses menyelesaikan promosi di Thailand.


Pada tanggal 26 Juli, EXO-M tiba di Bandara Suvarnabhumi di Bangkok, dengan sambutan dari 3000 fans yang telah menanti mereka. EXO-K menyusul sehari kemudian.

Karena datang satu hari lebih awal, EXO-M berpartisipasi dalam program populer di Thailand, Ching 100, Ching 1000000, memperkenalkan grup mereka dan bermain berbagai games bersama selebriti Thailand.


Pada tanggal 27 Juli, kedua grup akhirnya berkumpul kembali sebagai EXO dan berpartisipasi dalam variety show Amazing Thursday. Para member membawakan kedua lagu mereka, MAMA dan History, dinyanyikan dalam bahasa Korea dan Cina.

EXO akan tinggal di Korea sampai tanggal 29 Juli, menyelesaikan wawancara, jumpa fans, membuat pertunjukan dan tampil di radio.

A.S: Wuaaah~ kapan yah EXO bakal ngadain promosi ke Indonesia chingu? Banyak juga nih EXOtics di Indo. Wahai oppadeul, sebelum balik ke Korea atau kemanapun yang kalian ingin tuju, singgah promosi ke Indo dulu dooooonk.. >.< *mupeng


Credit
Source: eNews
Photo: SM Entertainment

TAKE OUT WITH FULL CREDIT!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Lucky Charms Rainbow